Hal penting yang perlu di rencanakan untuk masa depan:
1. Mengapa harus mempersiapkan penghasil tambahan.
2. Mengapa internet menjadi alternatif penghasil tambahan
3. Apakah orang seperti saya bisa menjalankan bisnis
lewat internet?
1. Mengapa harus mempersiapkan penghasilan tambahan di internet
========================================================
- "Karena umur saya terus bertambah, dan fisik saya semakin lemah.
- "Kenaikan gaji saya sebagai karyawan mungkin tidak sebesar angka inflasi.
- "Kebutuhan saya semakin lama semakin meningkat.
- "Saya ingin menyekolahkan anak di sekolah dan universitas yang terbaik.
- "Saya perlu menabung untuk persiapan dihari tua.
- "Saya menginginkan taraf kehidupan yang lebih tinggi dan baik dari sekarang".
- "Saya tidak selamanya jadi karyawan.
- "Saya ingin liburan kemanapun yang di inginkan.
- "Saya ingin membeli rumah yang lebih besar.
- "Saya ingin membeli mobil baru.
- "Saat masa pensiun nanti, saya tidak ingin bekerja lagi secara aktif,tetapi tetap mempunyai penghasilan.
- "Saya ingin hidup mandiri, melepaskan diri dari
ketergantungan pada orang lain.
- dll.
======================================================
2. Mengapa internet menjadi alternatif penghasil tambahan.
======================================================
Berbisnis lewat internet atau secara online memberikan
beberapa keunggulan dibandingkan dengan cara biasa (cara
offline).
BISA MENCAPAI KONSUMEN LEBIH CEPAT DALAM JUMLAH BESAR
Coba bayangkan, misalnya mempunyai bisnis berjualan
kue kering. Kalau dijalankan secara konvensional / offline,
pembeli adalah orang-orang di sekitar toko,
Bagaimana jika dijalankan secara online?
Pembeli Anda bisa berdatangan dari manapun,
.
Demikian juga semua bisnis yang ada di internet seperti MLM,Affilate,Franchise,Dropship dll
Jika menjalankannya secara offline, maka calon
konsumen terbatas pada orang-orang yang di kenal dan
orang-orang yang baru di kenal. Tetapi jika memilih usaha secara online
konsumen bisa berasal dari manapun dan akan datang dalam jumlah jauh lebih besar daripada bisnis offline.
Itulah mengapa banyak orang yang suka berbisnis di internet,bisa menjadi kaya dalam waktu yang lebih cepat dibandingkan dengan cara usaha secara normal.
2. MODAL KECIL
Membuka sebuah toko untuk berjualan kue akan membutuhkan
modal besar. sementara membuat situsweb "Toko Online"
membutuhkan modal yang jauh lebih kecil dan murah.
seperti MLM,Affilate,Franchise, Dropship dll membutuhkan biaya yang lebih sedikit.
Tidak perlu pergi jauh untuk mendatangi konsumen dan Cukup dikerjakan dari rumah
sehingga usaha bisa di otomatisasi,buka 24 tanpa henti
Sebagai pemilik toko,tidak mungkin akan buka 24 jam 7 hari seminggu.
Jika usaha di jalankan secara online maka "toko online" bisa beroperasi 24 jam sehari,7 hari seminggu, tanpa pernah tutup.
Usaha seperti MLM,Affilate,Franchise atau Dropship yang sedang digemari orang -orang saat ini, juga memberikan manfaat yang sama.
Pagi, siang, atau malam, situsweb bisa didatangi pengunjung dan secara otomatis melakukan presentasi kepada pengunjung,tanpa mengenal lelah dan dapat menerima order secara cepat.
Usaha Online bisa di kerjakan di mana pun,kapan pun.
maka dengan cara online semua akan di kerjakan dengan otomatis tanpa harus mengunakan jasa pegawai dan akan memberikan banyak waktu luang bagi si pemilik situsweb.
Hal yang sama saat ini Saya lakukan jika anda menjalankan
bisnis MLM,Affilate,Franchise dan Dropship dll.
====================================================
3. Apakah orang seperti saya bisa menjalankan bisnis
lewat internet?
====================================================
Ini adalah pertanyaan yang sangat menentukan. Apakah Anda
akan memutuskan untuk bergabung atau tidak.
Agar bisa berbisnis lewat internet, Anda harus mempunyai
pengetahuan dan ketrampilan tertentu.di antaranya adalah:
- Membuat website (web programming & web design)
- Menulis konten website
- Mendatangkan traffic / pengunjung ke website
Anda memerlukan ketiga ketrampilan itu, jika Anda ingin
memulai bisnis online. Atau bisa saja Anda membayar
orang lain untuk membuatkan website untuk Anda, tetapi
itu akan memerlukan biaya yang cukup mahal.
Namun ada kabar gembira untuk Anda.di sini anda tidak perlu membutuhkan 3 keterampilan itu, kami sudah menyiapkan situsweb untuk anda
yang sudah tersedia konten lengkap. Sehingga, Anda
hanya perlu belajar satu jenis ketrampilan, yaitu
mendatangkan traffic atau pengunjung ke situsweb anda.
Nah, sekarang inilah sebuah tantangan untuk anda,apakah anda sanggup menerima tantangan itu ??
silahkan anda bisa mencobanya di sini
Tidak ada komentar:
Posting Komentar